Dasar pemikiran
Upaya mengkomunikasikan gagasan dan konsep melalui presentasi
digital
v
Kemampuan teknis mengkomunikasikan gagasan atau
konsep,
v
Komunikasi dilaksanakan secara efektif dan
efisien,
v
Gagasan atau konsep yg dikomunikasikan merupakan
hasil kerja nalar atas ide yg ditemukannya.
Simulasi digital tidak hanya format tetapi juga konten
v
Mengkomunikasikan gagasan atau konsep dapat di
lakukan melalui:
·
Komunikasi verbal (lisan dan tulisan) maupun non
verbal,
·
Komunikasi langsung atau tunda,
·
Memanfaatkan teknologi informasi.
Ruang lingkup dalam simulasi digital
1.
Pengelolaan informasi digital
Pencarian informasi, pemanfaatan pengolah
kata, angka, dan presentasi, komunikasi, dan kewargaan digital.
2.
Kelas maya
Maksudnya belajar dimana saja dan kapan
saja.
3.
Perancangan visualisai konsep
Adalah perancangan dan visualisasi melalui
prensentasi video dan simulasi visual.
4.
Buku/dokumen digital
Adalah muara akhir mengkomunikasikan
gagasan/konsep dalam format teks yg di lengkapi media pandang dan media dengar
Simulasi
digital dalam pembelajaran
Beberapa contoh simulasi dalam praktik:
Simulasi computer, antara lain: Simulasi
terbang (flight simulation), simualsi system ekonomi makro, simulasi system
perbankan, simulasi antrian layanan bank ( service queue), simulasi game
strategi pemasaran( market game), simulasi perang (war game simulation),
simulasi mobil ( car simulation).
Beberapa aplikasi smulasi dalam praktik
anatara lain:
a.
Perancangan dan evaluasi unjuk keja system
computer. Menentukan kebutuhan perangkat keras atau protocol untuk jaringan
komunikasi. Mempelajari algoritma penjadwalan CPU. Evaluasi kebijakan caching
web.
b.
Perancangan dana analisis system manufaktur.
Operasi jalur produksi.
c.
Evaluasi rancangan untuk organisasi layanan.
Studi call center, restoran cepat saji, rumah sakit dan kantor pos.
d.
Evaluasi sisitem senjata militer atau kebutuhan
logistiknya
e.
Pernacangan dan operasi system transformasi
sperti bandara udara, jalan bebas hambatan, terminal, dan kereta bawah tanah.
f.
Analisis system ekonomi atau financial.
g.
Pelatihan system ekonomi atau financial
h.
Permainan (game) untuk hiburan oelh anank-anak
atau orang dewasa.
Beberapa peralatan simulasi:
1.
Simulasi pesawat terbang CN235 milik PT. Merpati
Nusantara di Surabaya untuk melatih keterampilan pilot merpati. Baik pada
kondisi normal maupun darurat.
2.
Simulasi pesawat terbang N250 milik PT.
Dirgantara Indonesia di Bandung untuk melath pilot. Menambah kepercayaan (confidence) dalam
terbang perdana pesawat N250
3.
Simulasi pesawat terbang Boeing 747 milik PT.
Garuda Indonesia di Jakarta: untuk melatih keterampilan pilot Garuda baik pada
kondisi normal maupun daruat.
4.
Simulasi helicopter NBell 412 milik TNI AU di
Semarang:untuk melatih keterampilan pilot helicopter TNI AD. Baik kondisi normal ataupun darurat.
5.
Simulasi pesawat tempur F16 milik TNI AU di
madiun. Untuk melatih keterampilan pilot TNI AU. Baik pada kondisi normal
ataupun darurat.
0 komentar:
Posting Komentar